80s toys - Atari. I still have
Home » Article » Wapka » Membuat Form Multi Search Di Wapka

Membuat form multi search Di Wapka

f_huda19   25 September 2014   11:50:15   0 Suka   Favorit

Maksud dan tujuan di buatnya artikel ini tidak lain untuk menyiasati form pencarian wapka yg berbeda URL antara file yg tersmpan di File Manager dan Content Manager.


trik seputar wapka.mobi

Seperti yg telah kita ketahui bahwa situs wapka terdahulu terdapat dua tempat penyimpanan file yg berbeda, yaitu File Manager (FM) dan Content Manager (CM). Tetapi saya tidak akan menjelaskan apa keunggulan dan kekurangan dari kedua fitur yg ditawarkan.

Apabila file yg anda simpan di File Manager masih sedikit, okelah migrasi ke Content Manager tidak masalah. Tapi kalau file yg tersimpan sudah terlalu banyak, migrasi bukanlah ide yg baik.

Jika sudah begitu tetapi anda ingin mencicipi Content Manager jalan satu-satunya adalah membiarkan file yg sudah tersimpan di File Manager tetap seperti itu dan mulai sekarang beralihlah ke Content Manager.

Nah.. Untuk memaksimalkan dari sisi pencarian tidak mungkin dong mengarahkan di satu filelist saja. Jika kita hanya mengarahkan di File Manager misalnya, padahal kita sudah memutuskan beralih ke Content Manager. Tetapi kalau di arahkan ke Conten Manager file masih sedikit.

Untuk menyiasati hal tersebut berarti kita harus membuat form multi search di wap wapka kita.
Tapi apakah mungkin?
URL antara filelist File Manager dan Content Manager kan jelas berbeda. Gak mungkin dong hanya mengandalkan query doang.

Tenang sob! Kalau ga bisa di lakukan pure HTML ya di bantu aja pakek Javascript. Gitu aja kok repot hehe. Dibawah ini contoh scripnya sob.

<script>
function multi_search() {
var select= document.search.server.selectedIndex;
var query= document.search.query.value;
var hash= document.search.hash;
var hash= (hash) ? '&hash='+hash.value: '';
if(query) {
switch(select) {
// action jika yg dipilih adalah File Manager. Edit site id dan query stringnya sesuai milik anda
case 1: var url= 'site_21.xhtml?get-x=s&get-sea='+query+hash;
break;
// pencarian via Google costum search
case 2: var url= 'http://www.google.com/search?q=site:(situs wapka anda)%20'+query;
break;
// set default (Content Manager). sesuaikan dengan site id dan query string milik sobat
default: var url= 'site_18.xhtml?get-sea='+query+hash; }
window.location= url; }
else {
window.alert('Kata kuncinya kosong kumendan'); }}
</script>

Dan ini untuk form pencariannya

<html><head>
<title>Membuat form multi search Di Wapka</title>
</head><body>
<form name="search">
<input type="text" name="query"/><br/>
<select name="server">
<option>Content Manager</option>
<option>File Manager</option>
<option>Via Google</option>
</select><br/>
<input type="button" value="Search" onclick="multi_search();"/>
</form>
</body></html>

Untuk form pencariannya tidak ada yg perlu di edit, demonya dapat anda lihat disini. Sekian untuk artikel kali ini, semoga kita dapat berjumpa kembail di postingan yg akan datang.

Semoga bermanfaat.

KOMENTAR

Hendri

Hendri 12 Nov 14

Wah keren - [url=http://loopmp3.wapka.me]loopmp3[/url]

KedaiMp3

KedaiMp3 30 Dec 14

Thanks bos http://kedaimp3.wapka.me

ity

ity 05 Mar 15

hkjhk

laguking

laguking 30 Apr 15

izin untuk mencoba.
Nitip http://laguking.wapka.mobi

varokahdesu.win

varokahdesu.win 07 May 18

Kunjungan malam.. :v